ANALISIS AERODINAMIKA SAYAP PESAWAT PILATUS PC-6 DENGAN BANTUAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC

Yoga Hadiprasetya, Yoga (2019) ANALISIS AERODINAMIKA SAYAP PESAWAT PILATUS PC-6 DENGAN BANTUAN COMPUTATIONAL FLUID DYNAMIC. UNSPECIFIED. (Submitted)

[img]
Preview
Text
yoga repository.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Sayap merupakan komponen utama sayap pesawat sebagai penghasil gaya angkat untuk mengatasi berat pesawat, selain itu konfigurasi sayap pesawat berpengaruh pada aerodinamika pesawat termasuk jarak terbang (range) dan lama terbang (endurance).Selain badan pesawat, wing juga harus memiliki kontur permukaan yang aerodinamis, Untuk mengetahui karakteristika Aerodinamika pada sayap pesawatpesawat Pilatus PC-6 dapat dilakukan dengan cara pengujian model pesawat terbangmelalui Computional Fluid Dynamics (CFD).Pada tugas akhir ini akan dilakukan analisis kecepatan & tekanan pada permukaan sayap pesawat Pilatus Pc6 dengan bantuan Computational Fluid Dynamic dengan variasi sudut serang 0. Hasil dari analisis berupa nilai kecepatan udara dan tekanan setiap model. Nilai kecepatan tertinggi pada sudut 20° yaitu sebesar 340,6822243 km/h sedangkan untuk kecepatan terendah pada sudut 5° yaitu sebesar 300,2490392 km/h, dan untuk pressure tertinggi pada sudut 15° yaitu sebesar 48339,21077 Pa dan pressure terendah pada sudut 0° yaitu sebesar 44869,69903 Pa Katakunci:sayap,Computaional Fluid Dynamic kecepatan & tekanan, Pilatus PC-6.

Item Type: Other
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science
Depositing User: Users 3 not found.
Date Deposited: 05 Jun 2020 02:25
Last Modified: 05 Jun 2020 02:25
URI: http://eprints.universitassuryadarma.ac.id/id/eprint/19

Actions (login required)

View Item View Item