PENENTUAN TINGKAT MAINTAINABILITY MESIN HYDRAULIC PRESS DI PT.DENSHA

Arianto, Basuki and Rachman, Faisal (2012) PENENTUAN TINGKAT MAINTAINABILITY MESIN HYDRAULIC PRESS DI PT.DENSHA. Jurnal Teknik Industri, 1 (1). ISSN 2302-2205

[img] Text
2 Materi V1N1 Agustus 2012 Basuki.docx

Download (47kB)

Abstract

Adanya suatu kenyataan bahwa secanggih apapun suatu mesin pasti akan mengalami gangguan (interference) Untuk itu sebelum terjadi kerusakan sebaiknya dilakukan suatu pemeliharaan secara tepat supaya peralatan (mesin) tetap dapat beroperasi. Sehingga sangat penting Untuk mengetahui keandalan (reliability), sehingga dapat di ketahui sampai dimana kemampuandari suatu mesindalam kondisi tertentupenggunaannya harus dipertahankan (Maintainability),serta ketersediaan (Availability) suatu mesin yang terdiri dari berbagai komponen yang nantinya berguna untuk mengetahui interval pemeliharaan mesin yang optimal. sehingga untuk meningkatkan efisiensi dalam produksi maka sebaiknya di lakukan pemeliharaan preventif guna meningkatkan efekstifitas produksi sehingga meminimalisir beaya pemeliharaan yang di keluarkan perusahaan, dengan kata lain di lakukan pemeliharaan setiap harinya terhadap mesin. Maka mesin Hydraulic Press selama beroperasi 8 jam peluang rusaknya tergolong cukup besar , sehingga pemeliharaan mingguan yang di lakukan selama ini tidak dapat mempertahankan reliabilitas mesin karena di perlukan pemeliharaan harian, dalam hal ini membuktikan pemeliharaan yang di lakukan selama ini tidak dapat di katakan optimal, sementara waktu pelaksanaan kegiatan pemeliharaan yang di tentukan melalui analisis maintainability, menunjukan hasil yang di dapat belum sesuai dengan harapan peneliti yaitu, rata-rata pemeliharaan 6 bulan sekali untu semua jenis kerusakan, dengan demikian dapat meminimalisasikan biaya (budget) maintanance yang di keluarkan oleh perusahaan. Kata Kunci; Reliability, Maintainability, Availability,Pemeliharaan

Item Type: Article
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Basuki Arianto
Date Deposited: 16 Mar 2023 04:37
Last Modified: 16 Mar 2023 04:37
URI: http://eprints.universitassuryadarma.ac.id/id/eprint/1390

Actions (login required)

View Item View Item